Pada kesempatan itu, 3 perempuan Setara secara lugas berbicara. Mereka memulai dengan memperkenalkan Setara sebagai organisasi perempuan yang diinisiasi oleh Gemawan. Mereka menjelaskan Setara sebagai wadah yang menaungi para perempuan untuk mengembangkan dan mengeksplorasi diri dalam upaya mencapai kemandirian kelompok
Perempuan Setara: Kreasi dan Inovasi untuk Kayong Utara
