FGD Penanganan Karhutla dan Launching Laporan Asesmen di Dua Kabupaten

FGD Karhutla Kalbar

Gemawan melangsungkan Focus Group Disscusion (FGD) Inisiatif Pencegahan dan Pengelolaan Kebakaran Hutan dan Lahan (karhutla) , khususnya di wilayah gambut. Kegiatan bertujuan membangun kolaborasi dan komitmen para pihak pemangku kepentingan, khususnya pemerintah kabupaten, organisasi non-pemerintah, pemerintah desa, kelompok Masyarakat Peduli

Cegah Karhutla, Gemawan Kolaborasi Perkuat MPA di Mempawah

Cegah Karhutla Mempawah, Latih MPA

Masyarakat Peduli Api (MPA) Desa Antibar dan Desa Sejegi Kecamatan Mempawah Timur, Kabupaten Mempawah mendapatkan pelatihan penanganan karhutla (kebakaran hutan dan lahan) yang bertujuan untuk meningkatkan kesadaran, keterampilan, dan keahlian masyarakat dalam pencegahan, penanganan, serta pemulihan pasca kebakaran. Kegiatan yang dilaksanakan di Desa Antibar itu berlangsung selama 3 hari yakni pada 2 Juli